verba telis

Nomina (n)

  1. verba yang menggambarkan perbuatan yang tuntas, misal verba menebang pohon yang berbeda dengan sedang menebang dalam kalimat Mereka sedang menebang pohon yang merupakan verba jenis ini
KBBI III

Kata Dasar

verba

verba personal ~ verba refleksif ~ verba resiprokal ~ verba statif ~ verba takteratur ~ verba telis ~ verba teratur ~ verba transitif ~ verba utama ~ verbal ~ verbalisan